Cara Membuat Menu Scroll Link Pada WordPress

Posted: 4 November 2012 in Tutorial Wordpress

Langkah membuat menu scroll link seperti gambar di bawah ini adalah..

Langkah 1 :

Copy-lah script code di bawah ini..

 

1 <div style="overflow:scroll;width:290px;height:250px;">
2 <ul>
3 <li><a href="http://rizkajes.wordpress.com/" target="_blank">Secarik Kertas</a></li>
4 <li><a href="http://rizkajes.wordpress.com/" target="_blank">Secarik Kertas</a></li>
5 <li><a href="http://rizkajes.wordpress.com/" target="_blank">Secarik Kertas</a></li>
6 <li><a href="http://rizkajes.wordpress.com/" target="_blank">Secarik Kertas</a></li>
7 <li><a href="http://rizkajes.wordpress.com/" target="_blank">Secarik Kertas</a></li>
8 </ul>
9 </div>

 

Langkah 2 :

Untuk memasukkan ke dalam blog WordPress:

1. Silahkan masuk ke dashboard WordPress Anda

2. Kemudian klik “Appereance/Tampilan” –->” Widget “

3. Pilih widget “Text“

4. Kemudian copy-paste kode script tadi kedalam widget text tersebut

5. Simpan dan Selesai

NB:

Kode  yang beralamat rizkajes.wordpress.com  adalah situs referensinya silahkan ganti dengan nama situs referensi dari anda.

Semoga bermanfaat..

Beri Komentar Disini